mizukichin on facebook

Tuesday, January 11, 2011

[band] Avenged Sevenfold

Current Members

+> M. Shadows – lead vocals, piano (1999–present)
+> Zacky Vengeance – rhythm guitar, backing vocals (1999–present)
+> Synyster Gates – lead guitar, backing vocals (2000–present)
+> Johnny Christ – bass (2002–present)
+> Arin Ilejay - drums (2011)



Former Members

+> The Rev – drums, backing vocals (1999–2009)
+> Matt Wendt – bass (1999–2000)
+> Justin Sane – bass (2000–2001)
+> Dameon Ash – bass (2001–2002)

Studio members

+> Mike Portnoy – drums (2010)

Discography

+> Sounding the Seventh Trumpet (2001)
+> Waking the Fallen (2003)
+> City of Evil (2005)
+> Avenged Sevenfold (2007)




Avenged Sevenfold (juga dikenal sebagai A7X), adalah band beraliran metal core yang berasal dari Huntington Beach, California. Mereka berasal dari tempat yang sama dimana kesemuanya kecuali Synyster Gates berasal dari sekolah yang sama, yaitu Huntington Beach High School. Mereka terbentuk di awal tahun 1999 dimana personil awalnya hanya beranggotakan empat orang saja yaitu M.Shadows, Zacky Vengeance, The Rev dan Justin Sane (Bass).

Nama Avenged Sevenfold diambil dari salah satu kisah di dalam bibel. Walaupun mengambil nama dari bibel, M.Shadows mengakui bahwa bandnya tidak terlalu religius ataupun bertujuan untuk menyebarkan suatu kepercayaan religi atau poltik kepada penggemarnya.

Dalam perjalanannya, Avenged Sevenfold sempat berganti aliran dari metal-core menjadi lebih ke arah alternative metal. Rumor yang beredar mengatakan hal ini dikarenakan sang vokalis, M.Shadows harus menjalani operasi akibat pita suaranya yang sobek akibat melakukan scream yang terlalu keras pada sebuah konser. Namun dalam setiap kesempatan wawancara, Avenged Sevenfold sering menyangkal kebenaran rumor ini. Perubahan aliran yang mereka lakukan lebih dikarenakan mereka amat menyenangi melakukan eksperimental dalam bermusik dan ingin melakukan evolusi dalam gaya dan aliran bermusik mereka.

Avenged Sevenfold memiliki lambang yang merekan namakan “Deathbat”. Lambang ini dirancang oleh teman semasa SMA mereka, Micah Montague. Lambang ini selalu muncul di setiap konser mereka dan hampir selalu ada di setiap album mereka.

No comments:

POPULAS POSTS